SAMARINDA - Kaltim siap menampilkan empat kegiatan pendukung penyelenggaraan Festival Olahraga Rekreasi Masyarakat Nasional (Fornas) ke V tahun 2019 yang akan dilaksanakan di Kota Samarinda (Kaltim) pada 13-18 November 2019. Empat kegiatana pendukung rangkaian even tersebut, yaitu melaksanakan bazaar usaha kecil menengah (UKM), kepariwisataan dan gelar budaya. "Empat kegiatan tersebut akan dilaksanakan dan dipusatkan di Komplek Stadion Madya Sempaja serta Convention Hall Samarinda," kata Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kaltim M Syirajudin ketika rapat pemantapan Fornas V 2019 Kaltim, di Ruang Ruhui Rahayu Kantor Gubernur Kaltim, Senin (19/8/2019).
Penyelenggaraan kegiatan itu, sangat ditunggu-tunggu para peserta maupun masyarakat ketika Fornas berlangsung. Bahkan, hingga saat ini berbagai provinsi telah menanyakan kesiapan tersebut. Termasuk, antusiasme pelaku UKM sangat tinggi untuk berpartisipasi dalam penyelenggaraan tersebut. Selain itu, kegiatan tersebut juga diharapkan dapat membangun dan meningkatkan kepariwisataan Kalimantan Timur, khususnya Samarinda. "Kami yakin, empat kegiatan ini akan mendukung penyelenggaraan Fornas V di Kota Samarinda Kaltim. Karena, peserta yang hadir tidak sedikit, yaitu kurang lebih 15.000 peserta akan hadir di Kota Samarinda Kaltim," jelasnya.
Pemprov Kaltim yakin, Fornas V dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat, terutama pelaku UKM dan pedagang kecil di Samarinda. (jay/her/yans/humasprovkaltim)
01 Februari 2019 Jam 19:06:01
Even Olahraga
15 Maret 2018 Jam 20:25:53
Even Olahraga
18 November 2019 Jam 20:49:56
Even Olahraga
19 Agustus 2019 Jam 22:36:10
Even Olahraga
13 Maret 2023 Jam 10:41:33
Even Olahraga
24 September 2019 Jam 22:10:55
Even Olahraga
22 September 2023 Jam 17:03:23
Gubernur Kaltim
22 September 2023 Jam 17:01:11
Gubernur Kaltim
22 September 2023 Jam 16:56:55
Gubernur Kaltim
22 September 2023 Jam 16:53:17
Gubernur Kaltim
22 September 2023 Jam 16:49:24
Gubernur Kaltim
06 Januari 2014 Jam 00:00:00
Pertanian dan Ketahanan Pangan
14 Maret 2022 Jam 15:54:00
Ibu Kota Negara
08 April 2013 Jam 00:00:00
Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri
11 September 2019 Jam 23:31:22
Pendidikan
05 Mei 2022 Jam 18:19:59
Ibu Kota Negara
08 Februari 2013 Jam 00:00:00
Pemerintahan
02 Oktober 2020 Jam 21:08:19
Kunjungan Kerja
03 Mei 2020 Jam 15:52:37
Pendidikan
12 Juni 2020 Jam 21:11:19
Sosialisasi Masyarakat
11 Maret 2015 Jam 00:00:00
Pembangunan