Kalimantan Timur
Penilaian Reformasi Birokrasi pada BKD Prov. Kaltim

RB BKD Prov. Kaltim

Tim Reformasi Birokrasi Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur Area Manajamen Perubahan melakukan Penilaian Indeks Reformasi Birokrasi pada Badan Kepagawaian Daerah Provinsi Kalimantan Timur, yang dihadiri Kepala Badan Kepagawaian Daerah Provinsi Kalimantan Timur, Para Pejabat Administrator dan Pejabat Pengawas, Rabu (10/06), di Ruang Rapat Lantai 1 Badan Kepegawaian Daerah Prov. Kaltim.

Badan Kepegawaian Daerah merupakan salah satu penanggungjawab terhadap Area Perubahan Penataan Sistem Manajemen Sumber Daya Manusia Aparatur Serta Penanggung Jawab terhadap Capaian Indeks Profesionalitas ASN serta Indeks Merit System.

Tim Reformasi Birokrasi Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur Area Manajamen Perubahan Sekaligus melakukan Sosialisasi Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Nomor 25 Tahun 2020 Tentang Road Map Reformasi Birokrasi 2020-2024.

Berita Terkait
Government Public Relation