OTG Berpotensi Tularkan Covid-19
SAMARINDA - Perkembangan data pandemi Covid-19 di Kaltim Rabu (6/5) untuk Orang Dalam Pemantauan (ODP) terjadi penambahan 112 kasus, sehigga total ODP sebanyak 8.363 kasus, Untuk Pasien Dalam Pengawasan (PDP) ada penambahan 23 kasus, total PDP 616 kasus. Untuk kasus terkonfirmasi positif Covid-19 ada penambahan 14 kasus yaitu Berau 9, Kubar 3, Balikpapn 1 dan Bontang 1, total 182 kasus.Sementara itu yang sembuh 13 dan meninggal dunia tetap 2 kasus
Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid 19 Kaltim Andi Muhammad Ishak mengatakan masyarakat harus mewaspadai fenomena orang tanpa gejala (OTG) yang mengambil porsi 10 sampai 11 persen bisa menularkan virus Corona sehingga total jumlah terkonfirmasi positif bisa bertambah di Kaltim.
"Saat ini masyarakat tidak mengetahui siapa orang sebagai OTG. ternyata mereka membawa dan menularkan virus Corona kepada yang lain. Saat ini sudah ada 22 kasus yang terjadi terkonfirmasi positif Covid-19," jelas Andi ketika jumpa pers via Aplikasi Zoom Cloud terkait update perkembangann penyebaran Covid-19 di Kaltim, Rabu (6/5).
Dikatakan OTG ini, akan tetap melakukan aktivitas di luar rumah seperti biasa, dan masyarakat bisa saja ada yang terpapar Covid-19.
"Oleh karena itu kami harapkan kepada seluruh lapisan masyarakat untuk tetap waspda dan berhati-hati dalam melakukan aktivitas di luar rumah, dengan tetap menjaga jarak sesuai dengan ketentuan yang dianjurkan pemerintah serta selalu memakai masker," pesannya. (mar/ri/humasprov kaltim).
13 Mei 2020 Jam 20:45:52
Kesehatan
03 Juni 2021 Jam 16:00:43
Kesehatan
07 Agustus 2020 Jam 23:02:25
Kesehatan
12 April 2014 Jam 00:00:00
Kesehatan
21 Mei 2021 Jam 07:44:43
Kesehatan
09 Februari 2021 Jam 18:22:10
Kesehatan
27 September 2023 Jam 16:41:53
Gubernur Kaltim
27 September 2023 Jam 16:38:35
Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Timur
27 September 2023 Jam 16:34:52
Gubernur Kaltim
27 September 2023 Jam 16:29:55
Gubernur Kaltim
27 September 2023 Jam 16:26:49
Gubernur Kaltim
06 Januari 2014 Jam 00:00:00
Pertanian dan Ketahanan Pangan
14 Maret 2022 Jam 15:54:00
Ibu Kota Negara
08 April 2013 Jam 00:00:00
Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri
11 September 2019 Jam 23:31:22
Pendidikan
05 Mei 2022 Jam 18:19:59
Ibu Kota Negara
12 September 2018 Jam 18:30:03
Keamanan Kaltim
27 Oktober 2017 Jam 08:44:59
Kegiatan Silaturahmi
30 Desember 2019 Jam 12:35:36
Kegiatan Silaturahmi
23 Agustus 2021 Jam 20:27:54
Kegiatan Pemerintah
22 Juni 2013 Jam 00:00:00
Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum, Administrasi