Kalimantan Timur
KATEGORI: KOLOM MINGGU

SAMARINDA.Kantor Gubernur di setiap provinsi memang menarik untuk dikunjungi.  Tak terkecuali Kantor Gubernur Kaltim yang nampak anggun dengan dinding kaca kebiru-biruan. Lebih menarik lagi, karena di depan kantor mengalir Sungai Mahakam yang menjadi icon Ibu Kota Provinsi Kalimantan Timur.....

 SAMARINDA. Selama ini, pengiriman komoditas ke luar negeri dari Provinsi kaya sumber daya alam ini tidak bisa langsung. Komoditas yang dikirim singgah terlebih dahulu ke Surabaya atau ....

Proyek kereta api  dihapus, itu memang benar.  Namun, proyek yang dihapus adalah proyek strategis nasional (PSN) yang dananya bersumber dari pusat atau APBN. Sedangkan proyek kereta api yang bekerjasama dengan Rusia, masih terus berjalan. “Proyek ini berbeda dengan P....

Sore itu, matahari mulai berangkat ke peraduan. Cahayanya tak lagi menyengat. Sekelompok para pekerja mulai keluar dari kantornya. Anak sekolah mulai dijemput oleh orang tua atau penjemputnya. Aktivitas lalu lintas di Kota Tepian seketika menjadi padat. Tak terkecuali di Jembatan Mahakam. Antrean ke....

Bisakah ke Balikpapan dari Samarinda hanya ditempuh waktu satu jam dengan jalan darat? Mengapa tidak? Hal ini bisa terjadi jika ditempuh melalui jalan tol Samarinda-Balikpapan. Jalan tol ini memiliki panjang 99,02 kilometer (km) dibuat dua jalur dengan empat lajur. Indahnya lagi, dari sisi kiri kana....

Satu-satunya Instalasi Kedokteran Nuklir di Luar Pulau Jawa : Mimpi Gubernur dan Seluruh Masyarakat Kaltim Tercapai   Tidak sedikit biaya yang harus dikeluarkan selama pengobatan  penyakit kanker. Apalagi jika dilakukan di luar daerah.  Biaya trasportasi pesawat,&nbs....

  Sebagai warga Samarinda dan sekitarnya, pasti punya keinginan ke luar daerah lebih cepat dan nyaman, ya kan?  Jarak Samarinda-Balikpapan sekitar 115 kilometer (km) dan waktu yang diperlukan untuk menempuh Bandara Sultan Sulaiman Balikpapan  sekitar 3 jam memang kurang p....

Government Public Relation